Minggu, 01 April 2012

Central Processing Unit (CPU)

BAB1. RANGKAIAN PEMBENTUK CPU 


I. POWER SUPLY
            Secara fisik PSU ada Dua yaitu:
§  Power  Supply AT → Konektor yang terdiri dari 12 pin
§  Power  Supply ATX → Konektor yang terdiri dari 20 pin
           
 Perbedaanya: Kalau PSU ATX Status on dan OFF di Atur oleh OS, Sedangkan PSU AT Status ON dan OFF harus melalui Saklar pada PSU tersebut, Sehingga saat OS di Shutting Down Power Suply tidak mati secara otomatis.
II. HARDISK
                        Platters Kapasitas ditentukan oleh plattern (plat) yang terbuat dari aluminium, kaca dan keramik, dan dilapisi dengan bahan kimia khusus agar bisa direkam data secara magnetik di permukaannya
•       Cara kerja teknik magnet tersebut memanfaatkan Iron oxide (FeO) atau karat dari besi, Ferric oxide (Fe2O3) atau oxida lain dari besi
•       2 oxida tersebut adalah zat yang bersifat ferromagnetic , yaitu jika didekatkan kemedan magnet maka akan ditarik secara Permanen oleh zat tersebut.
•       Kombinasi antara perputaran hard-disk dan pergerakan lengan inilah yang mampumenentukan posisi setiap track yang ada didalam hard-disk.
•       Motor untuk menggerakan plattern dengan kecepatan tertentu (RPM) biasanya 5400 – 7200 rpm perputaran hard-disk dan pergerakan lengan  mampu menentukan posisi setiap track yang ada didalam hard-disk
III.  OPTICAL DRIVE
            Ada beberapa Macam optical Drive:
                 1. CD R (recordable)
                 2. CD RW
                 3. DVD R
                 4. DVD RW (Rewritable)
                        Kenapa Optical : Karena drive ini menggunakan sinar laser untuk melihat data yang tersimpan didalam optical disk. Optical disk menggunakan bahan spesial yang dapat diubah oleh sinar laser menjadi memiliki spot-spot yang relatif gelap atau terang. Contohoptical disk adalah CD-R/CD-RW. CD-R berarti CD yang dapatditulisi informasi/data hanya sekali.
IV. MOTHER BOARD
                        Definisi :papan induk atau main board dimana semua devicedipasang mulai dari processor, memory, slot-slot untuk ekspansi, dan lainnya.
                        Cara Kerja Kerja:  Dalam system computer, peripheral-peripheral akan saling terkoneksi di dalam mainboard dan dapat meneruskan instruksi melalui jalur-jalur pada board. Seluruh peripheral yang terkoneksi akan menjadi sebuah system computer yang utuh. Sementara fungsi mainboard pada umumnya adalah menyalurkan arus input dan arus data yangdiperlukan pada jalannya proses di dalam computer
Chipset utama pada mainboard
                    Northbridge adalah menjembatani arus data di sekitar main memory dan prosesor dan mengatur kerja power management.
                    Southbridge adalah mengatur kerja peripheral-peripheral semacam IDE Controller, PCI Bus, AGP, dan fungsi I/O lainnya.
BAGIAN MOTHERBOARD
I.BIOS (Basic Input Output System)
                         Berfungsi, Menghubungkan Antara Software dan hardware yang terpasang pada Motherboard. Terdapat pula chipset EPROM yang berisi system operasi dasar
II. SLOT PROCESSOR
                    Tempat di meletakkannya Processor (Rumah Processor), Jenis Slot atau Socket yang ada pada motherboard harus sesuai dengan processor yang di gunakan.
Jenis Socket Intel:
1. Socket 478
2. Socket 775
3. Socket LGA.
Jenis Socket AMD:
1. AM2
2. AM3


III. Slot Ekspansi
                 Tempat untuk meletakkan beberapa card tambahan, seperti VGA, Sound card, Lan Card dll. Jenis-jenis slot ekspansi :
1. Slot ISA (Industrial Standard Architecture) adalah Slot yang di gunakan untuk pada Komputer XT dan AT dan memiliki dua Jenis:
§  Slot ISA 8bit = slot yang dapat melakukan transfer data dengan saluran (bus data) 8 bit.
§  Slot ISA 16bit = slot yang dapat melakukan transfer data dengan saluran (bus data) 16 bit.
2. EISA Slot yang di Gunakan untuk mempercepat Graphic Adapter Slot EISA melakukan transfer data dengan saluran (bus data) 32 bit.
3. Slot VLB (Vesa Local Bus) Slot yang memiliki Desain lokal dan di gunakan untuk mempercepat Graphic Adapter. Transfer data mencapai 32 bit.
4. Slot PCI (pheriperal Component Interconect) Slot yang menggunakan standar bus lokal yang di kembangkan oleh Intel Corporation. Dapat melakukan transfer data, 32 dan 64 bit. Biasa di pakai VGA, Sound Card, Lan card dll
5. Slot AMR (Audio Modem Riser) Slot yang di gunakan di gunakan untuk modem dengan dukungan Audio
6. Slot CNR (Communication Network riser) Slot yang di gunakan untuk Jaringan (network)
7. Slot Memory (RAM) Slot yang di gunakan untuk menempatkan RAM.
Jenis Slot RAM:
ü Slot EDORAM
ü SD RAM
ü DDRAM


IV. Port I/O (Input Output)
1.  PS/2 Connector Fungsi. Menghubungkan mouse dan Keyboard dengan Motherboard
2. Port USBmerupakan pot Universal untuk peralatan yang bekerja dengan transmisi data secara serial. Misal. Camera digital, kabel data, external HDD dll.
3.  Port Serial (Com1/Com2) port yang di gunakan untuk peralatan yang bekerja dengan transmisi data secara manual.
4.  Port Paralel (LPT1/LPT2) port yang di gunakan untuk peralatan yang bekerja dengan transmisi data secara  paralel.
5. Port VGA port yang di gunakan untuk menghubungkan antara mpnotor dengan PC.
6. Port LAN port yang di gunakan untuk menghubungkan PC dengan jaringan.
7. Port AUDIO port yang di gunakan untuk menghubungkan peralatan Audio
V. Konektor
1. Konektor IDE
            Di gunakan untuk menghubungkan Mother board dengan media hardisk, CD ROM, DVD ROM dll. Terdiri dari dua: Primary : Menghubungkan motherboard dengan primary master dan Slave. Secondary : Menghubungkan motherboard dengan Secondary master dan Slave.
2. Konektor FDD
Di gunakan untuk menghubugkan mother board dengan Floppy disk
3. Konektor SATA
Fungsi. Menghubungkan motherboard dengan hardisk jenis Sata
VI. Panel Connection
Berisi beberapa konektor yang berhubungan dengan Panel  depan casing
VII. Konektor Power
Berfungsi menghubungkan power suply dengan motherboard.


VIII. RAM
                Memory eksternal yang merupakan ruang untuk menyimpan data instruksi/perintah dari processor dan bersifat sementara.
IX.     Perangkat Tambahan
1. VGA Card
2. LAN CARD
3. Modem Internal
4. Bluetooth Internal
5. Wirelles Internal dll.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar